Rabu, 15 Desember 2010

Siapa Yang Tuli?

Do you want to share?

Do you like this story?

Seorang pria mengatakan pada dokternya bahwa ia berpikir istrinya sakit telinga dan mengalami ketulian. Dokter itu meminta pria itu melakukan sebuah tes sederhana. Ketika pria itu sampai di pintu depan rumah, dia berseru, "Sayang, apakah makan malam telah siap?" Dia tidak mendengar respon apapun, jadi ia masuk ke dalam dan mengulangi pertanyaan itu. Tetap tidak ada jawaban. Pada ketiga kalinya, ia bertanya ketika berada dibelakang istrinya yang sedang mempersiapkan makanan, akhirnya ia mendengar jawaban, "Untuk ketiga kalinya, ya!"
 
Cerita ini mirip yang dialami oleh umat Israel di Perjanjian Lama. Mereka berpikir Tuhan yang tuli sehingga tidak bisa mendengar seruan mereka. Yesaya adalah nabi yang dikirim untuk mengingatkan mereka, tapi pesan Tuhan itu tidak mereka dengar karena telinga rohani mereka tuli.
 
Selengkapnya: Siapa Yang Tuli?

YOU MIGHT ALSO LIKE

0 comments:

Posting Komentar